Musyawarah Rancangan Pembagunan Desa Tahun 2025 Desa Suka’Mulia

Banyuasin, Lensainnews.com -Pemerintah Desa suka mulia mengadakan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (MUSRENBANG Desa) Tahun Anggaran 2025. Musyawarah ini di lakukan di aula gedung desa suka mulia.( 20 November 2024 )
Adapun yang menghadiri musyawarah tersebut yaitu: Camat Tungkal Ilir Yudianto,IK.S.Sos.,
pendamping desa Azis Busrofi,S.E., kasi trantib Subhan.,ketua BPD Nur Ali beserta anggota,keperwakilan Polsek Tungkal Ilir , TP.PKK Desa suka mulia,bidan Desa suka mulia AIK Susanti beserta kader posyandu dan Ketua RT/RW , Karang Taruna ,Tokoh Agama , tokoh Adat, tokoh Masyarakat dan Organisasi Pemuda Desa suka mulia.
acara ini berlangsung khidmat, ada nya tokoh masyarakat Supri tato dan Abdul Malik mengajukan usulan pembangunan untuk di lakukan di Tahun 2025 di bidang-bidang pembangunan seperti berikut:
1. Pemerintahan Desa
2. Pembangunan Desa
3. Pembinaan Masyarakat
4. Pemberdayaan Masyarakat
5. Penanggulangan Bencana, Darurat dan Mendesak Desa.
Semoga dengan terselenggarakanya MUSRENBANG Desa ini, pembangunan Desa suka Mulai dapat di lakukan secara menyeluruh, terstruktur dan dapat di nikmati seluruh elemen masayarakat Desa suka mulia.
Dalam sambutannya pendamping desa Azis Busrofi mengatakan,Musrenbangdes merupakan kegiatan musyawarah tahunan yang dilakukan oleh Pemerintah Desa untuk menyepakati Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) yang disesuaikan dengan arah kebijakan Pemerintah Desa dalam jangka waktu satu tahun. Kemudian dari hasil Musrenbang Desa tersebut menghasilkan suatu Rencana Kerja Pemerintah Desa atau RKPDes serta Daftar Usulan Rencana Kerja Pemerintah atau DU-RKP yang mana nantinya agaran pembagunan itu tidak Ter kaper dengan dana desa akan dibahas dalam Musrenbang tingkat kecamatan melalui angaran yang lain,dalam
Perwujudan bahasan penetapan Permendes, PDTT No.21 Tahun 2020, ada dua tujuan utama dilaksanakannya Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa ini.
Pertama, membahas dan menyepakati rancangan RPJM Desa.
Kedua, membahas dan menyepakati rancangan RKP Desa,”paparnya
Sambutan dari Kepala desa Suka Mulia Suyadi, Saya selaku kepala desa, mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada semua pihak yang telah berpartisipasi dalam penyelenggaraan musrenbangdes tahun ini. Semoga acara ini dapat berjalan dengan lancar dan memberikan hasil yang maksimal untuk kemajuan desa kita tercinta.
Dalam acara musrenbangdes tahun ini, kita akan membahas banyak hal terkait pembangunan desa. Saya mengharapkan partisipasi aktif dari semua pihak dalam diskusi dan penentuan prioritas pembangunan desa kita. Semoga hasil dari musrenbangdes tahun ini dapat memberikan manfaat yang besar bagi masyarakat desa suka mulia. Kami pun terus berupaya untuk membangun desa apa yang selalu di harapkan masyarakat dengan pagu angaran desa,mungkin ada usulan pembangunan tidak terkaper dengan angaran dana desa ,kita akan buat proposal nantinya akan di Bawa di rapat Musrenbangcam,melalu angaran kabupaten.tutupnya
( Mbs)